Pada Diagram Transformator Berikut Kuat Arus Primer Adalah

KlikBelajar.com – Pada Diagram Transformator Berikut Kuat Arus Primer Adalah

Besar
tegangan dan kuat arus listrik yang dikeluarkan pada trafo bergantung banyaknya lilitan. Besar tegangan sebanding dengan jumlah lilitan. Makin banyak jumlah lilitan tegangan yang dihasilkan makin besar. Hal ini berlaku untuk lilitan primer dan sekunder. Hubungan antara jumlah lilitan primer dan sekunder dengan tegangan primer dan tegangan sekunder dirumuskan seperti berikut:

Trafo dikatakan ideal (baik itu
trafo step up dan step down) jika tidak ada energi yang hilang menjadi kalor, yaitu ketika jumlah energi yang masuk pada kumparan primer sama dengan jumlah energi yang keluar pada kumparan sekunder. Hubungan antara tegangan dengan kuat arus pada kumparan primer dan sekunder dirumuskan

Jika kedua ruas dibagi dengan t, diperoleh rumus

Dalam hal ini faktor (V × I) adalah daya (P) transformator. Berdasarkan rumus-rumus di atas, hubungan antara jumlah lilitan primer dan sekunder dengan kuat arus primer dan sekunder dapat dirumuskan sebagai

Dengan demikian untuk transformator ideal akan berlaku persamaan berikut.

Dengan:

Vp = tegangan primer (V)

Vs = tegangan sekunder (V)

Np = jumlah lilitan primer

Ns = jumlah lilitan sekunder

Ip = kuat arus primer (A)

Is = kuat arus sekunder (A)

Namun kenyataannya apakah ada tranformasi (trafo) yang ideal? Trafo yang ideal itu hanya ada dalam teori fisika saja, sesungguhnya trafo seperti itu tidak pernah ada. Belum tentu energi yang masuk ke dalam trafo akan keluar 100%, karena masih ada energi yang masuk ke dalam trafo diubah menjadi energi lain. Untuk lebih jelasnya silahkan baca pada postingan Mafia Online yang berjudul ”Efisiensi Transformator


Setelah Anda mempelajari materi transformator yang ideal maka sekarang kami berikan beberapa contoh soal tentang Tansformator ideal.


Contoh Soal 1

Perbandingan lilitan primer dengan lilitan sekunder sebuah transformator adalah 4:10. Jika kuat arus primer 5 ampere, berapakah kuat arus sekunder?

Baca :   Intensitas Bunyi Dapat Ditingkatkan Dengan Cara Memperbesar

Penyelesaian:

Diketahui:

NP : NS = 4 : 10,

IP= 5 A.

Ditanyakan
: IS = ?

Jawab:

IS = (NP / NS) x IP

IS = (4/10) x 5

IS = 2 A

Jadi kuat arus sekundernya 1 Ampere.


Contoh Soal 2

Sebuah trafo digunakan untuk menaikkan tegangan AC dari 12 V menjadi 120 V. Hitunglah kuat arus primer, jika kuat arus sekunder 0,6 A dan hitunglah jumlah lilitan sekunder, jika jumlah lilitan primer 300.

Penyelesaian:

Diketahui:

Vp = 12 V

Is = 0,6 A

Vs = 120 V

Np = 300

Ditanya
: IP = … ? dan Ns= … ?

Jawab:

Vp/Vs = Is/Ip

Ip = (Vs/Vp) x Is

Ip = (120 V/12 V) x 0,6 A

Ip = 6 A

Vp/Vs = Np/Ns

Ns = (Vs/Vp) x Ns

Ns = (120 V/12 V) x 300

Ns = 3000

Jadi, kuat arus primernya 0,6 A dan kumparan sekunder terdiri atas 3.000 lilitan.


Contoh Soal 3

Sebuah transformator dihubungkan dengan PLN pada tegangan 100 V menyebabkan kuat arus pada kumparan primer 10 A. Jika perbandingan jumlah lilitan primer dan sekunder 1 : 25, hitunglah tegangan pada kumparan sekunder dan  kuat arus pada kumparan sekunder.

Penyelesaian:

Diketahui:

Vp = 100 V

Ip = 10 A

Np : Ns = 1 : 25

Ditanya
: Vs = … ? dan Is= … ?

Jawab:

Vp/Vs = Np/Ns

Vs = (Ns/Np) x Vp

Vs = (25/1) x 100 V

Vs = 2.500 V

Np/Ns = Is/Ip

Is = (Np/Ns) x Ip

Is = (1/25) x 10 A

Is = 0,4 A

Jadi, tegangan sekundernya 2.500 V dan kuat arus sekundernya 0,4 A.

Top 1: Perhatikan skema transformator berikut! Berdasa… – Roboguru.

Daftar Isi:

Baca :   Faktor Persekutuan Dari 8 Dan 20

Top 1: Perhatikan gambar transformator di atas!hitunglah besar kuat arus …

Pengarang:
brainly.co.id – Peringkat
105

Ringkasan:

. Salah satu program nabi Muhammad saw dalam menguatkan persatuan kaum muslimin di madinah adalah adanya program mempersaudarakan muhajirin dan ashar. N. … abi Muhammad saw bersaudara dengan.. *​ Q.Buatlah 3 pantun nasehatNt : Itu bener ngga sih? Cuma tanya yaa​ . Artis itu hanya memanfaatkan ketenaran yang ia miliki. lagu di albumnya juga tidak ada bagus. Kualitas suaranya sangat standar juga. Kalimat tersebut. … merupakan tanggapan ….​

Hasil pencarian yang cocok:

Jawaban: Kuat arus sekunder sebesar 0,8 A. Penjelasan: Diketahui : Vp = Tegangan primer = 220 Volt. Np = Lilitan primer = 400. …

Top 2: Perhatikan gambar berikut! Hitung kuat arus pri… – Roboguru

Pengarang:
roboguru.ruangguru.com – Peringkat
197

Ringkasan:
Diketahui :   Untuk mengetahui kuat arus primer, maka dapat ditentukan menggunakan persamaan sebagai berikut.   Jadi, kuat arus primer pada diagram transformator di atas adalah 0,2 A..

Hasil pencarian yang cocok:

Perhatikan gambar berikut! Hitung kuat arus primer (ip​) pada diagram transformator diatas! …

Top 3: Perhatikan gambar transformator di bawah ini! H… – Roboguru

Pengarang:
roboguru.ruangguru.com – Peringkat
200

Ringkasan:
Diketahui:   Ditanya: arus pada kumparan primer Jawab: Untuk menentukan arus pada kumparan primer gunakan persamaan berikutDengan demikian, arus pada kumparan primer adalah 36 A..

Hasil pencarian yang cocok:

Perhatikan gambar transformator di bawah ini! Hitunglah besar arus listrik pada kumparan primer transformator tersebut! …

Top 4: Soal Perhatikan gambar transformator berikut! Pada diagram …

Pengarang:
zenius.net – Peringkat
118

Hasil pencarian yang cocok:

Jawaban paling sesuai dengan pertanyaan Perhatikan gambar transformator berikut! … Pada diagram transformator di atas, besar kuat arus primer adalah . …

Baca :   Akar Sekawan

Top 5: Soal Pada diagram transformator berikut, maka dapat ditentukan :

Pengarang:
zenius.net – Peringkat
120

Hasil pencarian yang cocok:

Perhatikan gambar transformator berikut! Pada diagram transformator di atas, besar kuat arus primer adalah … icon Lihat Jawaban>. …

Top 6: Top 9 berdasarkan diagram transformator tersebut besar kuat …

Pengarang:
memenangkan.com – Peringkat
182

Hasil pencarian yang cocok:

Top 2: Perhatikan gambar berikut! Hitung kuat arus pri… – Roboguru — Jadi, kuat arus primer pada diagram transformator di atas adalah 0,2 A.. …

Top 7: Kemagnetan Quiz – Quizizz

Pengarang:
quizizz.com – Peringkat
91

Hasil pencarian yang cocok:

Perhatikan skema transformator berikut! Berdasarkan gambar di atas, kuat arus I sebesar … answer choices. 0,2 A dan jenis trafo step down karena IP < IS. …

Top 8: Top 9 perhatikan gambar berdasarkan gambar maka jenis trafo dan besar …

Pengarang:
memperoleh.com – Peringkat
201

Ringkasan:

Jenis-jenis Transformator berdasarkan bahan Inti (core) yang Digunakan. Pengertian Trafo Step Up (Transformator). 1. Fungsi Trafo Step Up Pada Transmisi Listrik.Top 1: Perhatikan skema transformator berikut! Berdasa… – RoboguruPengarang: roboguru.ruangguru.com – Peringkat198Ringkasan: Diketahui:Ditanya:Penyelesaian: Trafo adalah perangkat listrik pasif yang mentransfer daya listrik dari satu rangkaian listrik ke yang lain: Persamaan trafo ideal berlaku:langkah-langkah penyelesaian:m

Hasil pencarian yang cocok:

Hasil pencarian yang cocok: Perhatikan skema transformator berikut! Berdasarkan gambar di atas, kuat arus I sebesar . …

Top 9: 3. Perhatikan gambar berikut! Jelaskan cara membuat magnet …

Pengarang:
sekolah.cyou – Peringkat
122

Hasil pencarian yang cocok:

29 Mar 2022 — Jelaskan cara membuat magnet berdasarkan gambar di atas!​ … diagram transformator di atas, hitunglah besar kuat arus primer nya ​. …

Pada Diagram Transformator Berikut Kuat Arus Primer Adalah

Sumber: https://apayangkamu.com/perhatikan-gambar-transformator-dibawah-ini-hitunglah-berapa-besarnya-kuat-arus-primer-yang-masuk

Check Also

Contoh Soal Perkalian Vektor

Contoh Soal Perkalian Vektor. Web log Koma – Setelah mempelajari beberapa operasi hitung pada vektor …