KlikBelajar.com – Kuat Arus Maksimum Dari Rangkaian Adalah
Daftar Isi:
Contoh soal Rangkaian Listrik Arus Bolak Balik
6 Contoh soal Rangkaian Listrik Arus Bolak Balik
1.
Perhatikan gambar rangkaian RLC berikut! Apabila impedansi rangkaian 250 Ω, maka hambatan resistor (R) adalah…..
A. 50 Ω
B. 200 Ω
C. 400 Ω
D. 600 Ω
E. 800 Ω
Pembahasan
Diketahui :
Z = 250 Ω
C = 8
m
F = 8 x 10
-6
F
L = 0,8 H
V = 200 Volt
ω = 500 rad/s
Ditanya :
Hambatan resistor (R)
Jawab :
Rumus impedansi total rangkaian :
Jawaban yang benar adalah B.
2.
Perhatikan rangkaian R-L-C seri berikut ini! Beda potensial ujung-ujung induktor adalah….
A. 100 Volt
B. 200 Volt
C. 300 Volt
D. 350 Volt
E. 400 Volt
Pembahasan
Diketahui :
R = 40
W
X
L
= 150
W
X
C
= 120
W
V = 100 Volt
Ditanya :
Beda potensial ujung-ujung induktor
Jawab :
Rumus impedansi total rangkaian :
Jawaban yang benar adalah C.
3. Perhatikan diagram rangkaian RLC berikut ini!
Kuat arus maksimum dari rangkaian adalah.. (1 µF = 10-6
F)
A. 1,3 A
B. 1,5 A
C. 2,0 A
D. 2,4 A
E. 2√2 A
Pembahasan
Diketahui
:
Resistor (R) = 12 Ohm
Induktor (L) = 0,075 H
Kapasitor (C) = 500 µF = 500 x 10-6
F = 5 x 10-4
Farad
Tegangan (V) = Vo
sin ωt = Vo
sin 2πft = 26 sin 200t
Ditanya
: Kuat arus maksimum dari rangkaian
Jawab
:
Reaktansi induktif (XL) =
ωL = (200)(0,075) = 15 Ohm
Reaktansi kapasitif (XC) = 1 / ωC = 1 / (200)(5 x 10-4) = 1 / (1000 x 10-4) = 1 / 10-1
= 101
= 10 Ohm
Resistor (R) = 12 Ohm
Impedansi (Z)
:
Kuat arus (I)
:
I = V / Z = 26 Volt / 13 Ohm
I = 2 Volt/Ohm
I = 2 Ampere
Jawaban yang benar adalah C.
4. Rangkaian R-L-C disusun seperti gambar di samping. Grafik gelombang sinus yang dihasilkan jika XL
> XC
adalah…
Pembahasan
Keterangan :
XL
= reaktansi induktif atau impedansi induktor
XC
= reaktansi kapasitif atau impedansi kapasitor
Pada induktor, tegangan listrik (v) mendahului arus listrik (i) sejauh ¼ putaran atau 90o.
Pada kapasitor, arus listrik (i) mendahului tegangan listrik (v) sejauh ¼ putaran atau 90o.
Apabila XL
> XC
maka rangkaian bersifat induktif, karenanya grafik gelombang sinus yang dihasilkan tampak seperti pada jawaban C di mana tegangan (v) mendahului arus (i) sejauh ¼ putaran atau 90o.
Jawaban yang benar adalah C.
5.
Perhatikan gambar berikut!
Rangkaian R-L-C disusun seperti gambar di atas. Grafik gelombang sinus yang dihasilkan jika X
L
> X
C
adalah…
Pembahasan
Keterangan :
X
L
= reaktansi induktif atau impedansi induktor, X
C
= reaktansi kapasitif atau impedansi kapasitor.
Pada induktor, tegangan listrik (V) mendahului arus listrik (I) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Pada kapasitor, arus listrik (I) mendahului tegangan listrik (v) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Apabila X
L
> X
C
maka rangkaian bersifat induktif, karenanya grafik gelombang sinus yang dihasilkan tampak seperti pada jawaban C di mana tegangan (v) mendahului arus (i) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Jawaban yang benar adalah C.
6.
Rangkaian R-L-C disusun seperti gambar di samping. Grafik gelombang sinus yang dihasilkan jika X
L
>
X
C
adalah
…
Pembahasan
Keterangan :
X
L
= reaktansi induktif atau impedansi induktor, X
C
= reaktansi kapasitif atau impedansi kapasitor
Pada induktor, tegangan listrik (V) mendahului arus listrik (I) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Pada kapasitor, arus listrik (I) mendahului tegangan listrik (v) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Apabila X
L
> X
C
maka rangkaian bersifat induktif, karenanya grafik gelombang sinus yang dihasilkan tampak seperti pada jawaban C di mana tegangan (v) mendahului arus (i) sejauh ¼ putaran atau 90
o
.
Jawaban yang benar adalah C.
Sumber soal:
Soal UN Fisika SMA/MA U-ZC-2013/2014
Kuat Arus Maksimum Dari Rangkaian Adalah
Sumber: https://gurumuda.net/contoh-soal-rangkaian-listrik-arus-bolak-balik.htm